29 Mei 2011

"Bagaimana caranya kau bisa memutuskan jatuh cinta pada seseorang, sementara kau tak pernah bisa menjamin pria itu tidak akan mematahkan hatimu dalam waktu dekat?!"


(from Heather Mcelhatton Novel, Jennifer Johnson is Sick of Being Single) 

Curahan Hati (3)

Terkadang aku merasa lelah....
Lelah mengobati satu demi satu sakit hati yang pernah kualami dalam perjalanan cintaku..
Lelah menahan air mata untuk luka yang pernah digoreskan dalam hatiku..
Entah kapan ini semua akan berakhir...

25 Mei 2011

In My Heart Forever ~ Dihatiku Selamanya (by Taylor Chyntia)


The time is come to let you go
Waktunya telah tiba untuk melepasmu pergi
Free to fly high above this world
Bebas untuk terbang tinggi di atas dunia ini
Where the flowers forever bloom and the ultimate love fills the space
Dimana bunga-bunga selalu mekar dan cinta sejati mengitarinya
 
In my attempt to try to keep you
Dalam usahaku mencoba untuk menahanmu
I've only been able to hold the anger
Aku hanya bisa menahan kemarahan
Not realizing that I have to let you go
Tanpa menyadari bahwa aku harus melepasmu pergi
I can't hold on
Aku tak bisa bertahan

I'll no more keep your pain alive,
Aku tak ingin lebih lama menahan rasa sakitmu,
I won't try to hold you down.
Aku tak akan mencoba untuk memintamu turun
I'll let you fly on to higher ground
Aku akan biarkan kau terbang ke tempat yang lebih tinggi.

My grief has left a numbness, as if this isn't real
Kesedihanku tak terhitung lagi, andai saja ini bukan kenyataan
You are in my heart forever,
Kau ada dihatiku selamanya,
but I know I have to let you free.
tapi aku tahu aku harus melepasmu pergi.

Soar high, laugh as a child that feels the joy of the moment
Melambung tinggi, tertawa seperti anak-anak yang merasakan kebahagiaan saat itu  
Play among the rivers flowing through the hills.
Bermain di antara sungai yang mengalir melintasi bukit.
Roam the fields of daisies, fly to the top of the mountains
Merasakan wangi bunga aster, terbang ke puncak gunung.
With closed eyes, I see you among the flowers,
Dengan mata tertutup, aku melihatmu diantara bunga-bunga,
High above the clouds.
Tinggi di atas awan.
 
Your presence blows through me with the breeze
Kehadiranmu meniupku bersama angin
Your smile beams down on through the sun
Senyummu menyembul melalui matahari
The full moon brings the light of your laughter to my mind
Bulan purnama membawa cahaya tawamu ke pikiranku
And the Butterfly in all its splendor reminds me of your beauty and freedom now
Dan sekarang kupu-kupu dalam semua kemegahannya mengingatkanku pada keindahan dan kebebasanmu.
Leaving your love for me lingering in my world.
Meninggalkan cintamu berlama-lama diduniaku.